
PAKET 4: ONE DAY NUSA LEMBONGAN TOUR
Sekitar jam 06.30 – 06.45 pagi, Anda dijemput di hotel tempat Anda menginap di Bali (area Tanjung Benoa / Nusa Dua / Jimbaran / Ungasan / Pecatu / Kuta / Legian / Seminyak / Denpasar / Sanur) dan diantar menuju ke Pantai Sanur untuk menyeberang ke Nusa Lembongan dengan Fast Boat sekitar jam 08.00 – 08.15 dengan waktu tempuh sekitar 30 menit saja. Tiba di Lembongan, dijemput oleh Driver kami di Lembongan (merangkap sebagai pemandu wisata) dan langsung tour mengunjungi Goa Gala – Gala (Under ground House), Jembatan Kuning (Yellow Bridge), Mangrove Forest Tour, Mahagiri Beach, Dream Beach & Devil’s Tears dan makan siang di lokal restaurant di Lembongan. Sore hari kembali ke Bali dengan Fast Boat.
![]() |
![]() |
![]() |
Jam | Iitinerary / Program Tour |
06.30 – 06.45 | Dijemput di hotel dan diantar ke Pelabuhan Sanur |
08.00 – 08.30 | Berangkat menuju ke Nusa Lembongan |
08.30 – 09.00 | Waktu tiba di Nusa Lembongan |
08.30 – 14.30 |
Mengunjungi Goa Gala – Gala, Jembatan Kuning, Mangrove Forest Tour, Makan Siang di lokal Restaurant, Mahagiri Beach, Dream Beach dan Devil’s Tears. |
14.30 / 15.00 | Kembali ke Bali dengan Fast Boat / Boat Cepat |
15.00 – 15.30 | Tiba kembali di Pantai Sanur dan diantar kembali ke hotel |
HARGA PROMO (DOMESTIC): 1 SEP – 31 DES, 2021:
Jumlah Peserta | Daftar Harga |
2 – 3 orang per mobil | Rp. 775.000 / orang |
4 – 5 orang per mobil | Rp. 575.000 / orang |
6 – 8 orang per mobil | Rp. 525.000 / orang |
Harga sudah termasuk:
Transfer hotel pp di Bali (area tertentu), Boat Cepat Sanur – Lembongan – Sanur, transportasi di Nusa Lembongan (Mobil Colt terbuka ala Nusa Lembongan), Driver cum guide (sopir merangkap guide), mineral water, lunch di restaurant, perahu tradisional untuk Mangrove Tour, ticket objek wisata dan asuransi perjalanan.